Beranda Priangan Timur Garut Opsi Hindari Ancaman Banjir Pameungpeuk,Relokasi Rumah Warga atau Buat Tanggul

Opsi Hindari Ancaman Banjir Pameungpeuk,Relokasi Rumah Warga atau Buat Tanggul

Garut Pewaris Padjadjaran

Pemerintah Kabupaten Garut menyiapkan dua opsi, untuk menghindari banjir ke depannya di Kecamatan Pameungpeuk, yakni pertama merelokasi rumah warga dan kedua membuat tanggul agar air dari luapan sungai tidak masuk permukiman penduduk.

“Ada dua pilihan yang pertama relokasi, biayanya cukup mahal karena rumahnya cukup banyak, Kedua membuat tanggul menggunakan bronjong,”kata wakil bupati Garut dr. Helmi Budiman, Sabtu (24/9/2022).

Ia mengatakan upaya mengantisipasi kejadian serupa yang cukup rasional yaitu membangun tanggul di pinggiran sungai Cipalebuh. “Tanggul ini dengan bronjong, itu mungkin pilihan yang paling rasional saat ini,” Ujar Helmi.

Namun pembangunan tanggul itu, tambah Helmi,” Tidak bisa langsung di lakukan oleh Pemkab Garut karena kewenangan sungai ada di Pemerintahan Propinsi Jabar, kita nanti koordinasi dengan Provinsi, karena sungai ini ada di bawah provinsi,”Tutur Helmi.

Menurut dia, Selain mengatasi daerah rawan banjir, perlu juga dilakukan perbaikan kondisi lahan hutan yang menjadi kawasan hulu sungai, jika terjadi banjir di suatu daerah, kata Helmi, kemungkinan ada lahan hutan yang harus diperbaiki atau diperbanyak penanaman pohon agar ada lahan tegakan.

Helmi menyampaikan, sambil mempersiapkan langkah antisipasi kedepannya, pemerintah daerah sudah melakukan penanganan awal untuk menanggulangi daerah yang terdampak banjir di Kecamatan Pameungpeuk.

“Banjir dari luapan sungai Cipalebuh itu, telah mengenangi 1.644 rumah warga Kecamatan Pameungpeuk dengan katahori keruksakan masih dilakukan pendataan. Banjir serupa sudah terjadi sebelum tahun 2020, namun bencana saat ini lebih besar dan banyak yang terdampaknya dan jumlah kerugian masih dalam penghitungan,”katanya.(Iwan Setiawan).

RELATED ARTICLES

RPP (Rapat Pemilihan Pengurus) PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Pameungpeuk Periode 2024-2027

Garut- Pewarispadjadjaran.com, Acara RPP (Rapat Pemilihan Pengurus) PAC Pemuda Pancasila (PP), dilaksanakan Di Aula Kecamatan Pameungpeuk Kabupaten Garut pada Senin ( 10/03/2025 ) dimulai pukul...

Pemkab Garut dan Presidium Pemekaran Garut Selatan Terus Bahas DOB

GARUT, Pewaris Padjadjaran. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut kembali melakukan pertemuan dengan Presidium Pemekaran Garut Selatan, membahas terkait rencana Daerah Otonomi Baru (DOB) Garut Selatan. Pertemuan...

Orang Tua Siswa Berharap SDN 3 Pasanggrahan Cilawu Garut, Secepatnya Tersentuh Program Makan Bergizi Gratis

Garut-Pewarispadjadjaran. Program Makanan Bergizi Gratis Sudah Resmi Di Luncurkan Oleh Pemerintah Program Ini tidak Hanya Bertujuan untuk Memenuhi Gizi Peserta Didik, Tetapi Juga Untuk Menanamkan Nilai Nilai...

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Bupati Subang Ajak Masyarakat Legonkulon Untuk Jaga Lingkungan Merawat Dan Pelihara Tanaman 2400 Bibit Pohon Mangrove

Subang, Pewaris Padjadjaran Bupati Subang Reynaldy Putra Andita menghadiri kegiatan penanaman mangrove diselenggarakan oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Subang bersama Cabang Dinas Perkebunan Jawa Barat...

Luncurkan ” Saving Amal ” Program 100 Hari Kerja Bupati dan Wakil Bupati untuk Data Sosial yang Akurat

MAJALENGKA, Pewaris Padjadjaran Pemerintah Kabupaten Majalengka dibawah kepemimpinan Bupati H. Eman Suherman dan Wakil Bupati Dena Muhamad Ramdhan melalui Dinas Sosial meluncurkan program "Saving Amal"...

GEBRAKAN 100 HARI KERJA BUPATI MAJALENGKA H.EMAN SUHERMAN LUNCURKAN PROGRAM BAKTI PERBAIKAN LAYANAN KESEHATAN

Majalengka, Pewaris Padjadjaran Sebagai bagian dari gebrakan 100 hari kerja, Bupati Majalengka Eman Suherman bersama Wakil Bupati secara resmi meluncurkan Program Ngalayan Bakti dan Satset...

BUPATI MAJALENGKA H. EMAN SUHERMAN CANANGKAN “GERAKAN NGANTOR BERDUHA”

Majalengka, Pewaris Padjadjaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Majalengka dibawah kepemimpinan Bupati H. Eman Suherman dan Wakil Bupati Dena Muhamad Ramdhan dalam program 100 hari kerjanya melakukan...

adapazarı escort Eskişehir escort bayan