Beranda Seputar Jabar Ciayumajakuning PENYERAHAN SK PEMBERHENTIAN DAN PEMBERIAN PENSIUN TMT 1 MARET 2024

PENYERAHAN SK PEMBERHENTIAN DAN PEMBERIAN PENSIUN TMT 1 MARET 2024

MAJALENGKA , Pewaris Padjadjaran

1 MARET 2024 baru saja diserahkan Surat Keputusan Pemberhentian dan Pemberian Pensiun kepada PNS yang akan mencapai Batas Usia Pensiun (BUP) Terhitung Mulai Tanggal 1 Maret 2024 dan 1 April 2023 sejumlah 40 orang. Adapun PNS yang akan memasuki purna tugas berasal dari OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Majalengka, dengan jumlah terbanyak berasal dari Dinas Pendidikan.

Berdasarkan Peraturan Pemenrintah Nomor 12 Tahun 2002 tentang perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 99 Tahun 2000 tentang Kenaikan Pangkat Pegawai Negeri Sipil, PNS yang menerima SK pemberhentian dan pemberian pensiun pada hari itu, PNS akan mendapatkan kenaikan pangkat pengabdian. Hal tersebut, telah dikoordinasikan dengan Badan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Majalengka, sehingga  para calon purna tugas sudah dapat menikmati kenaikan gaji dari kenaikan pangkat pengabdiannya secara tepat bayar pada bulan Februari bagi TMT Pensiun 1 Maret 2024 dan pada bulan Maret bagi TMT Pensiun 1 April 2024 sesuai dengan kenaikan pangkat pengabdiannya.

SK Pemberhentian diserahkan secara simbolis oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Majalengka Bapak Dr.H.Irfan Nur Alam, S.H, M.H kepada tiga perwakilan PNS yang ditunjuk, dilanjutkan pemberian sambutan dan pengarahan kepada para PNS yang akan purna tugas. Selain itu diakhir laporan kepala BKPSDM yang diwakili oleh Kepala Bidang Pengadaan Pemberhentian dan Informasi Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Bapak Haditya Firdaus, S.STP., M.A.P. disampaikan pula bahwa setelah menerima SK pemberhentian dan pemberian pensiun selanjutnya Bapak /Ibu calon pensiunan membuat Surat Keterangan Penghentian Pembayaran (SKPP) yang diterbitkan oleh BPKAD melalui bendahara gaji OPD masing- masing. Untuk pengurusan THT (Tabungan Hari Tua) Bapak /Ibu calon pensiunan tidak perlu mengurus ke PT. Taspen (Perseri) Cabang Pekalongan karena sudah ada program klaim otomatis dan tepat bayar pada saat TMT Pensiun. (A. Kurniawan).

RELATED ARTICLES

KEGIATAN TES TOEFL SMA NEGERI 2 MAJALENGKA

Majalengka, Pewaris Padjadjaran SMA Negeri 2 Majalengka merupakan salah satu sekolah menengah atas yang berada di Majalengka, Jawa Barat, Indonesia. Sekolah ini berlokasi di Jalan Ahmad Yani nomor 02, Majalengka....

Tita Rosita, M.Pd Mendapat Apresiassi Sebagai Kepala Sekolah Paling Inovatif Terbaik Ke-2 Di Ajang Jambore GTK Hebat Provinsi Jabar

Majalengka, Pewaris Padjadjaran Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Barat dan Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) Jawa Barat telah Mengadakan acara apresiasi jambore GTK hebat dengan mengusung...

Pagelaran Wayang Kulit Meriahkan Acara Guarbumi Di Desa Mindi Majalengka

Majalengka, Pewaris Padjadjaran Malam yang penuh budaya dan kebersamaan tersaji di alun alun desa mindi kecamatan lewimunding, dengan digelarnya pagelaran wayang kulit dalam rangka perayaan...

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Pejabat Bupati Subang Resmikan Mal Pelayanan Publik,Sebagai Upaya meningkatkan kualitas Pelayanan Kepada Masyarakat.

Subang, Pewaris Padjadjaran Pj. Bupati Subang, Dr. Drs. Imran, M.Si., MA.Cd., menghadiri Rapat Koordinasi Penguatan Implementasi Mal Pelayanan Publik MPP secara virtual di Aula MPP...

Sekda Subang Lantik Angkatan 10 Guru penggerak, ingin Subang Menjadi lahan Subur Bagi Pendidikan

Subang, Pewaris Padjadjaran Sekretaris Daerah Kabupaten Subang, H. Asep Nuroni, S.Sos., M.Si, hadir sekaligus membuka secara langsung Inaugurasi Guru Penggerak Angkatan 10 Kabupaten Subang, bertempat...

Pejabat BUPATI SUBANG TERIMA PENYERAHAN DIPA DAN TKD TAHUN ANGGARAN 2025

Subang, Pewaris Padjadjaran Pj. Bupati Subang Dr. drs. Imran, M.Si., MA.Cd menghadiri penyerahan secara digital Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan Buku Alokasi Transfer ke...

Upland Subang Expo 2024 Merupakan Sebuah Pameran yang dilakukan oleh Para Hasil pertanian yang diikuti pogram upland.

Subang, Pewaris Padjadjaran PJ.Bupati Subang Dr. Drs. Imran, M.Si., MA.Cd, membuka kegiatan Upland Subang Expo 2024, bertempat di hotel Laska Subang Rabu 11/12/2024 Pada Expo tersebut...

adapazarı escort Eskişehir escort bayan