Beranda Cekungan Bandung Kab. Bandung Open Turnamen Catur Non Master Karang Taruna Cup Ke II Desa Nagreg,...

Open Turnamen Catur Non Master Karang Taruna Cup Ke II Desa Nagreg, Diikuti Mantan Camat Rancaekek

Nagreg, Kab. Bandung, Pewaris Padjadjaran

Open turnamen catur Non Master Karang Taruna Cup ke II yang di selenggarakan oleh Pemerintahan desa Nagreg Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung telah resmi di gelar di gedung Aula desa Nagreg Sabtu (24/12/2022).

Open turnamen catur non master Karang Taruna Cup II ini berhasil di selenggaran berkat gagasan Kepala Desa Nagreg Nanang Rahmat Hidayat sewaktu diwawancarai menuturkan, “Bahwa awalnya hanya turnamen biasa, namun tidak disangka peserta malah hadir dari beberapa Kabupaten/ Kota yang ada di Jawa Barat dengan jumlah peserta yang hadir kurang lebih ada 92 peserta se Provinsi Jawa Barat, malah ada rekan seprofesinya sebagai Kepala desa yaitu H. Holidin dari Desa Narawita yang terlihat ikut jadi peserta, dan yang lebih kaget lagi ada kehadiran wasit Catur dari Provinsi Jawa Barat yaitu Syamsul Ma`arif.” Ungkap Nanang.

Nanang Rahmat Hidayat, Kades Nagreg /kiri

Masih menurut Kepala desa Nagreg Nanang yang diketahui juga hobi bermain catur berharap,” Kegiatan ini bisa terus dilangsungkan setiap tahunnya, dan bisa melahirkan bibit pemain catur berprestasi.” Pungkas Nanang.

Drs. Baban Banjar Pengurus Percasi Kab. Bandung /Mantan Camat

Selanjutnya menurut Mantan Camat Rancaekek yang telah purna bakti Drs. Baban Banjar turut hadir berperan ikut jadi peserta turnamen ketika di wawancara mengatakan, ” Saya ikut jadi peserta disamping sebagai penyaluran hobby nya dalam bermain catur, dan turnamen ini juga adalah sebagai tolak ukur uji kemampuan para peserta muda yang ikut turnamen, dan ternyata memang banyak pemain muda yang cakup tangguh.” Ujar Baban Banjar.

Masih menurut Baban Banjar yang di ketahui sebagai pengurus di Percasi Kabupaten Bandung menambahkan,”Saya juga sangat apresiasi dengan terselenggaranya open turnamen catur ini, apalagi di ketahui Open turnamen ini telah konek online di situs luar negeri yaitu di situs Database of Chess-Results http://chess-results.com milik negara Swis, ini sungguh kebanggaan, kejuaraan setingkat desa namun terkonek ke dunia.” Ungkap Baban banjar.

Baban Banjar yang Mantan Camat Rancaekek yang telah pensiun ini, kini kegiatan sehari harinya menjadi tokoh masyarakat Rancaekek yang banyak dikenal sepak terjangnya terutama giat di bidang olah raga, sosial dan budaya serta ahli seni ini, terlihat dalam pantauan ikut menjadi peserta dan hasilnya luar biasa, beliau masuk di sepuluh besar.

Lanjut ketika mewawancarai wasit catur Jawa Barat yaitu Syamsul Ma`arif mengatakan,” Open turnamen catur ini diselenggarakan untuk ke dua kalinya, dan kali ini diikuti oleh hampir 13 Kabupaten/ Kota di Provinsi Jawa Barat, malah banyak atlet dari Porda yang non master dengan kwalitas luar biasa.” Terang Syamsul.

Syamsul Ma’arif Wasit Catur Jawa Barat

Syamsul pun menambahkan, “Meski Open turnamen ini diselenggarakan di tingkat daerah namun diikuti se Jawa Barat dengan banyak hadir pecatur setingkat Porda di Kabupaten /Kota yang di wakilinya, seakan ini turnamen yang besar.” Imbuhnya.

Para panitia

” Dengan adanya open turnamen catur ini akan mencetus atlet pecatur yang bisa berprestasi di tingkat daerah, nasional maupun master nantinya.” Pungkas Syamsul menutup pembicaraan kepada awak media yang mewawancarainya.

Daftar 10 besar Open turnamen catur Karang taruna Nagreg cup

Hasil akhir dari para peserta oen turnamen Karang Taruna ke II Desa Nagreg tersebut adalah sebagai berikut : Juara 1 peserta dari NPCI Bogor yaitu Robana, juara 2 adalah pecatur muda Ariel dari Kota Bandung, juara 3 David Christian juga dari Kota Bandung, sedangkan Baban Banjar yang merupakan pecatur kategori purnawirawan masuk di urutan 9 jadi masuk 10 besar dari 92 peserta. (Red).

RELATED ARTICLES

Kapolsek Rancaekek Polresta Bandung Pimpin Langsung Apel Siaga Pengamanan Malam Pergantian Tahun Baru 2024 – 2025 di Wilayah Kec. Rancaekek Kab Bandung

Rancaekek, Pewaris Padjadjaran Menjelang Pergantian Tahun Baru 2024 - 2025 di Wilayah Kec. Rancaekek Kab. Bandung, Kapolsek Rancaekek KOMPOL DENY SUNJAYA S.H, M.H pimpin Apel...

Ratusan Buruh Eks Karyawan PT. Matahari Sentosa Jaya Cimahi Berunjuk Rasa Di Lokasi Pabrik Menuntut Hak Pesangon Yang Tak Kunjung Dibayar

Cimahi, Pewaris Padjadjaran Ratusan eks Karyawan PT. Matahari Sentosa Jaya lakukan aksi unjuk rasa di lokasi pabrik PT. Matahari Sentosa Jaya yang tergabung dalam wadah...

Ormas Gibas Resort Kabupaten Bandung Hadiri Undangan Tim Pemenangan Pasangan Bupati/Wakil Bupati Bandung No. Urut 01 Alus Pisan

Soreang, Pewaris Padjajdjaran Ketua Ormas Gibas Resort Kabupaten Bandung dan Jajaran pengurus hadiri undangan dari tim pemenangan pasangan Calon Bupati/Wakil Bupati Bandung yaitu Pasangan Alus...

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

PT. UJUMP INDONESIA BUKA LOWONGAN KERJA BAGI MASYARAKAT SUBANG

Subang, Pewaris Padjadjaran Proses penerimaan pekerja oleh PT.UJump Indonesia banyak di minati oleh para pencari kerja hal ini terbukti dengan meledàknya para Calaon tenaga kerja...

Bupati Subang GeramTindakan Main Hakim Sendiri Terjadi Menimpa Seorang Jurnalis

Subang, Pewaris Padjadjaran Bupati Subang Reynaldy Putra Andita BR, S.IP., atau yang akrab disapa Kang Rey, menjenguk seorang jurnalis yang menjadi korban kekerasan saat menjalankan...

Anggota DPRD Majalengka Efran Galuh melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke SDN 2 Rajagaluh Kidul

Majalengka, Pewaris Padjadjaran. Anggota DPRD Majalengka Efran Galuh ingin melihat langsung kondisi infrastruktur sekolah di wilayah mereka. Dewan khawatir banyak infrastruktur yang sudah tidak memadai,...

Presiden Prabowo Panen Serentak di Majalengka dan14 Provinsi, Produksi Beras Tertinggi dalam kurun 7 Tahun

Majalengka, Pewaris Padjadjaran Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto memimpin langsung Panen Raya Nasional di Desa Randegan Wetan, Kecamatan Jatiwangi, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, Senin (07/04/2025)...

adapazarı escort Eskişehir escort bayan