Beranda Seputar Jabar Priangan Timur Pemkab Sumedang Salurkan Bantuan untuk UMKM

Pemkab Sumedang Salurkan Bantuan untuk UMKM

Sumedang, PPJ

Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Sumedang, menyerahkan bantuan sarana dan prasarana UMKM tambahan dalam rangka pemulihan ekonomi pada masa pandemi covid-19, di Aula Tampomas. Senin (7/12/2020).

Penyerahan bantuan UMKM ini ditujukan untuk meningkatkan produksi UMKM, menciptakan SDM yang kreatif di masyarakat, membangun jaringan bisnis lebih luas serta membangkingkan home industri.

Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir menyampaikan bantuan yang disalurkan berupa tunai dan non tunai, yang berasal dari DID pusat atas aspresiasinya terhadap pemerintah daerah Sumedang yang dikatakan sukses dalam penanganan covid. Bantuan yang diberikan kepada 375 UMKM, 13 pesantren yang memiliki produk usaha dan 4 desa yang memilik produk usaha.

“Bantuan yang diberikan berasal dari DID pusat, kami salurkan untuk 375 UMKM, 13 pesantren yang memiliki usaha, dan desa yang memiliki produk usaha,” katanya.

Dalam rangka pemulihan ekonomi, bantuan yang diberikan diharap dapat dimanfaatkan dengan baik agar tercipta pemulihan ekonomi di masyarakat, dan dapat menambah produksi dengan pemasaran yang baik. (Yani, Siti)

RELATED ARTICLES

RPP (Rapat Pemilihan Pengurus) PAC Pemuda Pancasila Kecamatan Pameungpeuk Periode 2024-2027

Garut- Pewarispadjadjaran.com, Acara RPP (Rapat Pemilihan Pengurus) PAC Pemuda Pancasila (PP), dilaksanakan Di Aula Kecamatan Pameungpeuk Kabupaten Garut pada Senin ( 10/03/2025 ) dimulai pukul...

Pemkab Garut dan Presidium Pemekaran Garut Selatan Terus Bahas DOB

GARUT, Pewaris Padjadjaran. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut kembali melakukan pertemuan dengan Presidium Pemekaran Garut Selatan, membahas terkait rencana Daerah Otonomi Baru (DOB) Garut Selatan. Pertemuan...

Orang Tua Siswa Berharap SDN 3 Pasanggrahan Cilawu Garut, Secepatnya Tersentuh Program Makan Bergizi Gratis

Garut-Pewarispadjadjaran. Program Makanan Bergizi Gratis Sudah Resmi Di Luncurkan Oleh Pemerintah Program Ini tidak Hanya Bertujuan untuk Memenuhi Gizi Peserta Didik, Tetapi Juga Untuk Menanamkan Nilai Nilai...

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Bupati Subang Ajak Masyarakat Legonkulon Untuk Jaga Lingkungan Merawat Dan Pelihara Tanaman 2400 Bibit Pohon Mangrove

Subang, Pewaris Padjadjaran Bupati Subang Reynaldy Putra Andita menghadiri kegiatan penanaman mangrove diselenggarakan oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Subang bersama Cabang Dinas Perkebunan Jawa Barat...

Luncurkan ” Saving Amal ” Program 100 Hari Kerja Bupati dan Wakil Bupati untuk Data Sosial yang Akurat

MAJALENGKA, Pewaris Padjadjaran Pemerintah Kabupaten Majalengka dibawah kepemimpinan Bupati H. Eman Suherman dan Wakil Bupati Dena Muhamad Ramdhan melalui Dinas Sosial meluncurkan program "Saving Amal"...

GEBRAKAN 100 HARI KERJA BUPATI MAJALENGKA H.EMAN SUHERMAN LUNCURKAN PROGRAM BAKTI PERBAIKAN LAYANAN KESEHATAN

Majalengka, Pewaris Padjadjaran Sebagai bagian dari gebrakan 100 hari kerja, Bupati Majalengka Eman Suherman bersama Wakil Bupati secara resmi meluncurkan Program Ngalayan Bakti dan Satset...

BUPATI MAJALENGKA H. EMAN SUHERMAN CANANGKAN “GERAKAN NGANTOR BERDUHA”

Majalengka, Pewaris Padjadjaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Majalengka dibawah kepemimpinan Bupati H. Eman Suherman dan Wakil Bupati Dena Muhamad Ramdhan dalam program 100 hari kerjanya melakukan...

adapazarı escort Eskişehir escort bayan